Sabtu, 29 September 2012

Harddisk SAS


SAS
Hard Disk bertipe SAS ini menggantikan disk bertipe SCSI yang sekarang ini telah menjadi standar storage enterprise. Diantara kegita tipe hard disk diatas yang paling baik adalah SAS karena lebih reliable, performance baik dalam kondisi apapun serta kemampuan yang lebih jika dibandingkan dengan NL-SAS atau Hard Disk SATA.
Hard Disk SAS memiliki urutan node yang paling aman jika dibandingkan dengan hard disk NL-SAS atau SATA. Hal ini di ukur oleh bit error rate (BER) atau seberapa sering bit error yang terjadi pada media. SAS memiliki BER 1 dalam 10^16 bits (sepuluh pangkat enam belas) hal ini berarti anda akan melihat 1 bit error dalam setiap 10,000,000,000,000,000 bits. Jika dibandingkan dengan hard disk SATA yang memiliki 1 dalam 10^15 (sepuluh pangkat lima belas) yang berarti 1 bit error dalam 1,000,000,000,000,000 hal ini juga menyebabkan hard disk SATA lebih baik dalam hal proteksi data.
Hard Disk SAS juga memiliki tingkat kerusakan 1.6 juta jam jika dibandingkan dengan 1.2 juta jam pada hard disk SATA. Untuk SAS memiliki waktu sekitar 136 tahun lebih banyak jika dibandingkan dengan SATA yang memiliki sekitar 182 Tahun.

Jelaskan ceritakan fungsi dan cara kerja dari hardisk ATA, SATA, SCSI, SAS


PENGERTIAN ATA, SATA, SCSI


ATA

ATA (Advanced Technology Attachment) standar adalah interface standar yang memungkinkan anda untuk menghubungkan perangkat penyimpanan kekomputer PC. Standar ATA dikembangkan pada tanggal 12 Mei 1994 oleh ANSI (dokumen X3.221-1994).Meskipunnamaresmi "ATA", standar ini lebih dikenal dengan istilah komersial IDE (Integrated Drive Electronics) atau Enhanced IDE (EIDE atau E-IDE). 
Standar ATA awalnya ditujukan untuk menghubungkan hard drive ,namun ekstensi yang disebut ATAPI (ATA Packet Interface) telah dikembangkan untuk dapat antarmuka perangkat penyimpanan lain ( CD-ROM drive , DVD-ROM drive , dll) pada ATA interface. 
Karena Serial ATA standar (tertulis S-ATA atau SATA) telahmuncul, yang memungkinkan Anda untuk mentransfer data melalui link serial, istilah "ATA paralel" (ditulis PATA atau P-ATA) kadang-kadang menggantikan "istilah" ATA dalam rangka untuk membedakan antara dua standar. 
Standar ATA memungkinkan Anda menghubungkan perangkat penyimpanan langsung dengan berkat motherboard untuk kabel pita, yang umumnya terdiridari 40 kabel paralel dan tiga konektor (biasanya konektor biru untuk motherboard dan konektor hitam dankonektor abu-abu untuk dua perangkat penyimpanan). 

SATA

Serial Advanced Technology Attachment (SATA) adalah bus primer pada komputer yang didesain untuk mentransfer data antara motherboard dan media penyimpanan data, seperti hard disk dan optical drive di dalam komputer. Keuntungan utama menggunakan hard disk SATA adalah transfer data yang lebih cepat, bisa memindahkan ataupun menambah device selama operasi (jika sistem operasinya support), kabel yang lebih tipis sehingga proses pendinginan udara dapat efisien, dan banyak keunggulan lainnya.
Disk SATA, hard disk dengan tipe SATA (Serial Advanced Technology Attachment), yaitu interface disk ATA (Advanced Technology Attachment) dengan versi Serialnya menggunakan kabel tipis yang memiliki total kabel kecil sekitar dua per tiga dari total kabel harddisk dengan tipe EIDE atau ATA disk yang berjumlah 39 pins dan SATA mempunyai kecepatan pengiriman data sangat tinggi serta mengurangi latensi. Sehingga bus serial ini mampu melebihi kecepatan bus paralel.
SATA dalam mentransfer data secara berurutan atau serial lewat kabelnya dan juga secara teknik SATA menyusun sendiri disk yang tersambung ke dalam motherboard tanpa adanya sistem master ataupun slave, sehingga kabel SATA hanya dapat digunakan pada satu hard disk. Tipe hard disk yang telah dibahas ini, semuanya masuk dalam kategori internal hard disk, maksudnya yang diinstall di dalam CPU. Selain internal hard disk ada juga eksternal harddisk (hard disk yang berada diluar CPU), jadi bisa dipindah – pindahkan. Eksternal hard disk mempunyai kecepatan rotasi 7200 rpm, pemasangannya sangat mudah, tidak perlu membongkar PC dan hanya dengan menghubungkan port USB ke PC, dan dapat mentransfer data 480 Mbps.

Kecepatan Hardisk SATA.

SATA (Serial ATA) adalah revolusi baru cara pemasangan hardisk dengan hanya satu devices dalam satu ports SATA. Terkesan lebih boros, namun kecepatan akses SATA jauh lebih tinggi dibandingkan dengan PATA, kesan pemasangan pun lebih rapi karena kabel yang digunakan untuk SATA jauh lebih kecil dari kabel IDE. Serial ATA (SATA) Revision 3.0 telah dirilis oleh Serial ATA International Organization (Sata-IO), dan dijanjikan akan menjadi device hardware yang memiliki kecepatan berlipat ganda sebesar 6Gbps. Standard baru SATA ini akan membuat transfer data lebih cepat di motherboard, dua kali lipat dibandingkan kecepatan di harddisk SATA 2. Harddisk standard baru ini full kompatibel dengan versi SATA 2 sebelumnya, sehingga manufaktur motherboard juga dapat menggunakan harddisk baru ini tanpa adanya kesulitan yang berarti. Kecepatan menjadi hal yang penting untuk sebuah harddisk. SATA Revision 3.0 ini akan melipatgandakan kecepatan transfer maksimum dengan teknologi baru, membuat produk SATA baru ini menjadi generasi baru yang cepat. Hal tersebut disampaikan oleh Knut Grimsrud, presiden SATA-IO yang sekaligus menjabat sebagai Intel Fellow, dan direktur bagian arsitektur penyimpanan di SATA-IO.

Standard harddisk SATA Revision 3.0 ini juga dilengkapi dengan konektor Low Insertion Force (LIF) yang kecil untuk device penyimpanan berukuran 1.8 inch, seperti SSD (Solid State Drives). Masih ditambah dengan konektor optical disc 7mm, seperti yang digunakan di notebook super tipis dan ringan. Untuk spesifikasi lebih lanjut mengenai SATA Revision 3.0, SATA-IO akan mendemonstrasikannya di Computex Taipei. Kebutuhan akan sistem komputer dengan kemampuan yang makin tinggi seolah berkejaran dengan perkembangan teknologi saat ini. Lihat saja, produsen chip memori komputer terus menciptakan produk yang memiliki kecepatan semakin tinggi. Bersamaan dengan itu, produsen wadah penyimpanan data atau hard disk drive (HDD) juga meningkatkan kapasitasdan kemampuan produknya.

Kelemahan dan Kelebihan harddisk SATA

Menurut teory kelebihan sata data transfer bisa mencapai 3x lebih cepat dari para lelata, kekurangannya hardisk sata sensitif terhadap power, dalam artian power harus benar2 bisamencukupi kebutuhan hardisk sata, jika tidak akan mempengaruhi umur hardisk. SATA menggunakan kabel tipis & transfer rate hingga 6Gbps.

Perbedaan yang mencolok dari HDD ATA dengan SATA, Yaitu :
1. Kabel sata menggunakan kabel yang lebih kecil dari PATA (15-pin cmiww). Adapter dari serial ATA mampu mengakomodasi transfer data dengan kecepatan yang lebih tinggi dibandingkan dengan ATA sederhana. Walaupun menggunakan kabel lebihkecil, tapi SATA lebih cepat dari pada PATA. Jika kecepatan ATA mencapai 133 Mbps, SATA memiliki kecepatan lanjutannya, yaitu 150 Mbps (SATA I), 300 Mbps (Sata II), dan 600 Mbps (SATA- 600/SATA III), Sedangkan ATA menggunakan kabel lebar dan transfer rate max 133Mbps.
2. SATA memiliki banyak kelebihan (misalnya native command queuing) yang menyebabkannya memiliki kecepatan lebih dan kemampuan untuk melakukan bekerja di lingkungan multitask dibandingkan ATA.

SCSI

SCSI singkatan dari Small Computer System Interface, adalah sebuah antarmuka bus berkinerja tinggi yang didefinisikan oleh panitia ANSI X3T9.2 (American National Standards Institute). Antarmuka ini digunakan untuk menangani perangkat input/output 
atau perangkat media penyimpanan Perangkat yang umum menggunakan SCSI adalah hard disk,CD-ROM, scanner atau printer.
SCSI (Small Computer System Interface) awalnya bernama SASI (Shugart Associate System Interface). SCSI biasa digunakan pada komputer server karena kemampuanya yang cepat dan kemampuan multitasking yang baik. SCSI berputar lebih cepat dari pada 
Hardisk IDE, SCSI berputar sekitar 7200 sampai 10000 rpm, dan teknologi sekarang SCSI mampu berputar hingga 15000 rpm. Hardisk SCSI terdiri dari beberapa tipe seperti SCSI-1, SCSI-2, Ultra2 SCSI, dan Ultra3 SCSI.
SCSI-1 memiliki dua macam kecepatanya itu 3.5 MB/detik atau 5 MB/detik, keduanya bekerja secara asinkron. Panjang kabelnya dapat mencapai 6 meter.

SCSI versi 2 diluncurkan pada tahun 1989. SCSI versi 2 ini ada 2 varianya itu :
1. Fast SCSI : memiliki kecepatan 10 MB/detik, 8 bit bus width
2. Wide SCSI : memilikikecepatan 20 MB/detik, 16 bit bus width

c. SCSI versi 3 muncul dengan 2 varianyaitu :
1. Ultra SCSI menggunakan bus width 8 bit
2. Ultra Wide SCSI menggunakan bus width 16 bit
Kedua varian ini memiliki 2x lebih cepat dari versi sebelumnya. Tetapi versi ini belum stabil.

Ultra-2 SCSI
Versi ini diluncurkan pada tahun 1997 dengan fitur LVD (Low Voltage Differential)
dan stabil. Versi ini memiliki 2 varianya itu :
1. Ultra2 SCSI memiliki kecepatan 40MB/detikdengan bus width tetap 8 bit
2. Ultra2 Wide SCSI memiliki kecepatan 80MB/detikdengan bus width nya 16 bit
Keduanya mampu menggunakan kabel sampai dengan 12 Meter.

Ultra-3 SCSI
Pada versi ini menambahkan fitur CRC (CylicRedudancy Check) error checking. Ultra-3 
disebut juga Ultra-160 karena kecepatan Ultra-3 memang 160 MB/detik. Ultra-3 SCSI juga menawarkan pin SCSI yg lebih variatif.
Semakin cepat putaran sebuah harddisk maka data didalamnya lebih mudah diakses. 
RPM harddisk SCSI lebih besar dari pada harddisk ATA ini berarti data pada SCSI lebih cepat diakses daripada data di ATA.

A. Seek Time : Seek Time adalah waktu yg dibutuhkan untuk mencari data. Seek Time SCSI harddisk juga jauh lebih cepat dibanding harddisk ATA
B. Kapasitas: Untuk kapasitas yg sangat besar, ukuran hardisk SCSI lebih besar dan berat dibandingkan ATA.
C. MTBF: MTBF (Mean Time Between Failuresm) adalah nilai daya tahan suatu produk yg ditentukan berdasarkan
penelitian atas produk tersebut. MTBF yg dimiliki oleh harddisk SCSI adalah 1 juta jam. 
Sedangkan harddisk ATA hanya 500.000 jam. Ini berarti harddisk SCSI dapat dijalankan sampai dengan 1 juta jam lamanya, sedangkan harddisk ATA akan mati setelah 500.000 jam bekerja.

Minggu, 23 September 2012

Arsitektur Prosesor (Nehalem)

 (sumber : http://tambah.info/pandu/notebook/tips-beli/325-pandu-beli-prosessor-intel-nehalem)

Intel Nehalem adalah sebuah arsitektur mikro ( Micro Architechture ) - sebuah rancangan chip prosessor yang kemudian akan dikembangkan menjadi beberapa variasi untuk desktop, server, ataupun notebook. Jika kita urut urut sudah ada beberapa arsitektur micro yang dibuat oleh Intel :
  • Tahun 2000. Arsitektur Mikro Intel Netburst. Contoh produk: Intel Pentium 4.
  • Tahun 2006. Arsitektur Mikro Intel Core. Contoh produk: Intel Core 2 Duo. Kini arsitektur ini diberi nama Penryn karena potensi kebingungan arsitektur baru Nehalem yang juga masih menggunakan nama "Core".
  • Intel Nehalem buying guide Intel Nehalem buying guide
    Ilustrasi Intel Core 2 Duo
    Ilustrasi Intel Core 2 Quad
    Dua buah Core 2 Duo disatukan
  • Tahun 2008. Arsitektur Mikro Intel Nehalem yang sedang kita bicarakan. Contoh produk: Intel Core i7 dan Intel Core i5. Perbedaan arsitektur dengan Intel Core sebelumnya akan dijelaskan dibagian bawah.
  • Intel Nehalem buying guide Intel Nehalem buying guide
    Foto Intel Core i7
    Foto Intel Core i5

Memory Terhubung Langsung ke Processor

Bila tadinya memory terhubung ke Memory Controller Hub ( MCH ) didalam chipset pendukung , maka pada Intel Nehalem memory terhubung langsung ke prosessor. Desain ini mempercepat proses perhitungan. Pada Intel Core i-7 seri 900 ada 3 channel memory. Pada Intel Core i-7 seri 800 dan i5 seri 700 ada 2 channel memory.
Intel Nehalem buying guide Intel Nehalem buying guide
Memory Controller menyatu
Quad Core dalam 1 chip
Intel Core i7 seri 900
Memory + Graphics Controller menyatu
Quad Core dalam 1 chip
Intel Core i7 seri 800 dan i5 seri 700

Koneksi Kebagian Lain Lebih Cepat

Pada Intel Core i7 seri 900 ada QuickPath Interconnect ( QPI ) dengan kecepatan 25.6 GB/s menghubungkan prosessor dengan Intel Chipset X58. Pada Intel Core i7 seri 900 dan i5 seri 700 QPI itu tidak ada, tapi giliran kartu graphis yang dihubungkan langsung ke prosessor lewat koneksi PCIe X16. Intinya interkoneksi Nehalem lebih cepat dibanding Intel Core.
Gambar dibawah adalah contoh koneksi graphics, memory, dan peralatan lainnya pada prosessor Intel Core 2 Duo. Memory dan graphics semuanya terhubung ke Memory Controller Hub ( MCH ) bukan langsung ke prosessor.
Intel Nehalem buying guide Intel Nehalem buying guide
Chipset P45 untuk prosessor Intel Core
Dia mendukung 2 graphic card
Chipset Q45 untuk prosessor Intel Core
Dilengkapi Integrated Graphics
Dibawah ada dua chipset Intel untuk Nehalem. Intel X58 Express Chipset untuk Core i7 seri 900 terbebas dari tugas mengontrol memory karena memory terhubung langsung ke prosessor i7 seri 900. Intel P55 Express Chipset untuk Core i7 seri 800 dan Core i5 seri 700 terbebas dari tugas mengontrol memory dan graphics karena kedua komponen itu terhubung langsung ke prosessor i7 seri 800 dan i5 seri 700.
Intel Nehalem buying guide Intel Nehalem buying guide
Chipset Intel X58
Dukungan memory hingga 3 channel
Adanya QuickPath Interconnect
Chipset Intel P55
Dukungan memory 2 channel
Graphics terhubung langsung ke processor

HyperThreading

Kita masih ingat bukan dengan adanya teknologi HyperThreading di Pentium 4. Teknologi itu tidak ada di Intel Core 2 Duo atau Intel Core 2 Quad. Kini teknologi itu disertakan kembali. Bila Intel Core i7 anda mempunyai 4 core dan mereka dinyatakan mendukung HyperThreading, maka total thread yang aktif adalah 8. Masing masing core dikenal oleh OS sebagai 2 core. Intel Core i5 adalah perkecualian karena fitur HyperThreading di prosessor ini tidak disertakan.
Intel Nehalem buying guide
4 Processor
Masing masing 2 thread
total 8 thread.
HyperThreading akan mempercepat jalannya program komputer tertentu yang bisa membagi jalannya aplikasi ke lebih dari satu prosessor. Dalam contoh proses rendering oleh aplikasi Solidworks ( link ), diperoleh peningkatan bervariasi hingga 20% dengan penggunaan Hyperthreading di Intel Core i7.

Teknologi Intel Turbo Boost

Intel Nehalem bila mendeteksi bahwa ada aplikasi yang meminta kecepatan penuh pada salah satu Core ( sedangkan Core lain menganggur ) maka prosessor akan mencoba untuk mematikan Core yang tidak terpakai dan melakukan overclocking dari Core yang sedang bekerja.
Processor
Intel Core i7-870
2.93 GHz
Intel Core i7-860
2.80 GHz
Intel Core i5-750
2.66 GHz
Processor Cores
4
4
4
Active Cores
1C
2C
3C
4C
1C
2C
3C
4C
1C
2C
3C
4C
Maximum Intel® Turbo Boost
Technology Bin Upside *
5
4
2
2
5
4
1
1
4
4
1
1
Maximum Intel® Turbo Boost
Technology Frequency
3.6
3.46
3.2
3.2
3.46
3.33
2.93
2.93
3.2
3.2
2.8
2.8
* Maksud dari "Bin Upside" adalah satuan kenaikan frekuensi prosessor. 1 Bin = +133 Mhz, 2 Bin = +266 Mhz, dst. Tulisan 1C/2C/3C/4C = Core pertama/kedua/ketiga/keempat. Pada Core i7-870 ditabel atas, contohnya, core pertama punya kemampuan untuk naik kecepatannya dari 2.93 Ghz menjadi 3.6 Ghz ( overclock 22.8 % ). Bila anda gemar bermain game, maka ada informasi bahwa World of Warcraft berjalan 23% lebih cepat di Intel Core i7-870 dibandingkan dengan Intel Core 2 Duo E8600 diantaranya karena teknologi Intel Turbo Boost ini ( sumber ).
Fitur ini diaktifkan dari BIOS dan selanjutnya diatur secara otomatis oleh sistem operasi yang kita gunakan. Prosessor melakukan pengecekan bahwa suhu prosessor tidak sedang tinggi saat akan menaikan kecepatan prosessor. Prosessor ketiga dan keempat juga haruslah dalam keadaan relatif menganggur sebelum prosessor pertama dan kedua dipacu kecepatannya. Informasi lebih lanjut disini.

Daftar Prosessor Intel Nehalem

Daftar Prosessor Intel Nehalem
Nama Clock
( Ghz )
Cache
( MB )
Bus Core /
Thread
Chipset /
Socket /
Memory
Harga */
Penjual
Prosessor Desktop Nehalem
i7-950
3.066
8
4.8 GT/s QPI
4 / 8
X58 /
LGA1366
DDR3-1600
US$ 595 / cari
i7-940
2.933
8
4.8 GT/s QPI
4 / 8
- / cari
i7-920
2.66
8
4/8 GT/s QPI
4 / 8
- / cari
i7-870
2.93
8
2.5 GT/s DMI
4 / 8
P55 /
LGA1156 /
DDR3-1600
US$ 595 / cari
i7-860
2.8
8
2.5 GT/s DMI
4 / 8
US$ 315 / cari
i5-750
2.66
8
2.5 GT/s DMI
4 / 4
US$ 235 / cari
Prosessor Notebook Nehalem - akan datang akhir 2009
Nama: Calpella
             
* Harga diatas diambil dari Bhinneka.com pada tanggal 15 September 2009.

Waktunya Pindah ke Desktop Nehalem?

Tambah.info belum melakukan test terhadap prosessor dan motherboard yang mendukung teknologi Intel Nehalem. Karenanya kami memilihkan beberapa review yang sudah membantu kami mengerti lebih baik tentang Intel Core i7 dan Core i5 menjalankan berbagai aplikasi. Silakan lihat pembahasan Intel Nehalem di Anandtech, Tomshardware, dan Intel.
Kesimpulan Tambah.info tentang Intel Nehalem :
  • Intel Core i7 seri 800 dan Intel Core i5seri 700 akan banyak dipilih oleh pengguna di Indonesia karena harga yang hampir sama dengan Intel Core 2 Quad tapi dengan keunggulan di kecepatan dan konsumsi listrik.
  • Intel Core i7 seri 900 akan menarik sejumlah kecil calon pengguna yang membutuhkan workstation kecepatan tertinggi untuk desain grafis, rendering, dan gaming.
  • Intel Core i5-750 adalah lebih cepat dari Intel Core 2 Quad yang paling tinggi sekalipun. Jadi bagi anda yang menjalankan aplikasi video editing, desain grafis, CAD, rendering, GIS, dan aplikasi perhitungan berat lainnya, pilihlah produk Nehalem ini ( jangan lupa masih ada AMD Phenom untuk dibandingkan juga ).

Perbandingan Performance Intel Nehalem

Contoh Konfigurasi Intel Core i7 / i5 dan Intel Core 2 Quad
  Intel Core 2 Quad Intel Core i7 Intel Core i5
Processor
Intel Core 2 Quad Q9650
3Ghz 12MB Cache
US$ 339
Intel Core i7-870
2.93 Ghz 8 MB Cache
US$ 595
Intel Core i5-750
2.66 Ghz 8 MB Cache
US$ 235
Video Editing *
100
119
108
Desain 3D**
100
132
112
Gaming ***
100
116
115
Angka angka diatas diolah dari benchmark yang dilakukan oleh Anandtech ( link ). Kecepatan Intel Core 2 Quad Q9650 dinormalisasi menjadi angka 100. Jadi Intel Core i5-750, misalnya, lebih cepat 12% dibanding Q9650 dalam benchmark 3dsmax 9.
*      x264 HD Encode Benchmark - 720p MPEG-2 to x264 Transcode. First Pass.
**   3dsmax 9 - SPECapc 3dsmax 8 CPU Test. CPU Rendering Composite.
*** Far Cry 2 - 1680 x 1050 - Playback ( Action Scene ) - Medium Quality.

Perbandingan Konfigurasi Intel Nehalem

Contoh Konfigurasi Intel Core i7 / i5 dan Intel Core 2 Quad
  Intel Core 2 Quad Intel Core i7 Intel Core i5
Processor
Intel Core 2 Quad Q9650
3Ghz 12MB Cache
US$ 339
Intel Core i7-870
2.93 Ghz 8 MB Cache
US$ 595
Intel Core i5-750
2.66 Ghz 8 MB Cache
US$ 235
Motherboard
Asus P6T Deluxe V2
US$ 380 - cari penjual
Asus P7P55D Deluxe
US$ 290 - cari penjual
Asus P7P55D Deluxe
US$ 290 - cari penjual
Memory
Corsair TR3X6G-1600C8D
6GB US$ 250 - cari penjual
Corsair CMX4GX3M2A1600C8
4GB US$ 210 - cari penjual
Corsair CMX4GX3M2A1600C8
4GB US$ 210 - cari penjual
Total Harga
( Rp. )
US$ 969 ( 6GB Memory )
US$ 1095 ( 4 GB Memory )
US$ 735 ( 4 GB Memory )

Sabtu, 22 September 2012

pengertian sandy bridge

Arsitektur Sandy Bridge-E

Prosesor Intel Sandy Bridge-E menggunakan arsitektur prosesor teranyar yang dimiliki Intel yaitu Sandy Bridge. Arsitektur yang juga digunakan pada prosesor “Intel Core i” kelas mainstream seperti Core i7 2700K dan beberapa tipe turunannya.

Gambar di atas adalah wujud die prosesor Intel Sandy Bridge-E. Jika diperhatikan baik-baik, terdapat hal unik di gambar di atas. Prosesor Intel Sandy Bridge-E ternyata memiliki delapan buah core prosesor. Walaupun begitu, tipe prosesor Intel Sandy Bridge-E di kelas desktop hanya memiliki maksimal enam buah core prosesor. Untuk versi delapan core hanya tersedia di kelas server.
Sandy Bridge-E dibangun dengan menggunakan 2,27 miliar transistor. Intel menggunakan proses 32 nm untuk menempatkan keseluruhan transistor ke dalam die prosesor berukuran 435 mm2. Kotak besar di tengah die prosesor adalah L3 Cache dengan ukuran 15 MB. Untuk ukuran L1 Cache Data, L1 Cache Instruction, dan dan L2 Cache adalah 32 KB, 32 KB dan 256 KB untuk setiap core prosesor, sama seperti prosesor Intel Sandy Bridge kelas mainstream.
Di gambar die prosesor di atas, kita tidak menjumpai adanya unit GPU yang berarti prosesor Intel Sandy Bridge-E tidak memiliki graphics card terintegrasi, Intel HD Graphics. Ini berarti feature Intel Quick Sync yang berguna untuk mempercepat proses transcoding video absen di platform ini.
Berbeda dengan prosesor Intel six-core generasi sebelumnya ataupun prosesor Intel Sandy Bridge kelas mainstream, kontroler memori di Sandy Bridge-E kini mendukung konfigurasi quad-channel memory. Tipe memori yang didukung adalah DDR3 dengan kecepatan memori hingga 1600 MHz.
Selain peningkatan di kontroler memori, Intel pun melakukan peningkatan di kontroler PCI Express. PCI Exprees di prosesor Intel Sandy Bridge-E kini mendukung bandwidth sebesar 8 GT/s atau sesuai dengan spesifikasi PCI Express 3.0. Jumlah jalur PCI Express yang tersedia adalah sebanyak 40 buah. PCI Express 3.0 menawarkan bandwidth dua kali lipat lebih besar dibandingkan PCI Express 2.0.

Tipe Prosesor Sandy Bridge-E


Intel telah mempersiapkan tiga tipe prosesor Intel Sandy Bridge-E, yaitu Core i7 3960X, Core i7 3930K, dan Core i7 3820. Saat ini, baru dua tipe pertama yang dapat ditemukan di pasaran. Untuk tipe terakhir diperkirakan baru tersedia pada kuartal awal tahun 2012.

Intel Core i7 3960X merupakan tipe teratas sekaligus tercepat dan diposisikan untuk menggantikan prosesor Intel six-core generasi sebelumnya, Core i7 980X dan Core i7 990X. Prosesor ini memiliki clock speed sebesar 3.3 GHz (Turbo: 3.9 GHz) dengan ukuran L3 Cache sebesar 15 MB. Pengguna bisa mendapatkan prosesor ini dengan harga $990 per seribu unit.
Dijual dengan harga $435 lebih rendah dibandingkan Core i7 3960X terdapat Core i7 3930K. Prosesor ini memiliki clock speed sebesar 3.2 GHz (Turbo : 3.8 GHz) dengan ukuran L3 Cache sebesar 12 MB.
Dibandingkan kedua tipe pertama yang merupakan prosesor six-core, Core i7 3820 merupakan prosesor quad-core. Prosesor ini memiliki clock speed sebesar 3.6 GHz (Turbo: 3.9 GHz) dengan ukuran L3 Cache sebesar 10 MB. Belum ada kepastian harga untuk prosesor ini.

Gambar di atas merupakan kemasan prosesor Intel Sandy Bridge-E. Kemasan berwarna hitam digunakan untuk tipe Core i7 3960X.

Overclocking


Pada prosesor Intel Sandy Bridge kelas mainstream, meng-overclock prosesor menjadi hal yang hampir mustahil dilakukan. Menaikkan BCLK (Base Clock) sedikit saja dapat mengakibatkan clock komponen lain seperti PCIe dan SATA berubah yang mengakibatkan kerja komponen terganggu. Cara lain meng-overclock adalah dengan menaikkan multiplier prosesor namun cara ini hanya bisa dilakukan pada prosesor Intel seri “K”.
Pada prosesor Intel Sandy Bridge-E, Intel memberikan perubahan pada cara meng-overclock prosesor yaitu adanya pilihan untuk mengubah multiplier BCLK. Nilai dasar BCLK sebesar 100 MHz dapat dikalikan dengan multiplier BCLK dengan besaran 1.0x (100 MHz), 1.25x (125 MHz), 1.66x (166 MHz), atau bahkan 2.5x (250 MHz).
Selain itu prosesor Intel Sandy Bridge-E juga dilengkapi nilai multiplier yang tidak dikunci. Pada Core i7 3960X dan Core i7 3930K nilai multiplier maksimal adalah 57. Sedangkan pada Core i7 3820 nilai multiplier maksimal adalah sebesar 43.

Pengertian dan cara kerja dothan

Pengertian : Celeron adalah keluarga mikroprosesor buatan Intel Corporation dengan arsitektur Pentium II, tetapi dengan sedikit pengurangan memori cache demi mempertahankan faktor ekonomis. Memori cache L2 Celeron hanya berukuran 128 KB, sementara Pentium II memiliki memori cache L2 sebesar 512 KB. Celeron dapat dipasang pada papan induk yang mempunyai slot 1 maupun soket PGA 370

(sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/Celeron )

sebutkan jelaskan cara kerja dari inkjet

Cara Kerja : Kita menggunakan computer untuk berhubungan dengan Printer, dimana Printer memerlukan Printer Driver yang harus di install di Komputer sebelum si Printer bisa melakukan tugas mencetak. Pada saat kita melakukan klik tugas mencetak, Aplikasi perangkat lunak | Printer Driver mengirimkan informasi atau perintah dari PC ke Printer yang di ubah menjadi bahasa Printer.
2.      Printer menerima perintah | command dan menyimpan ke dalam memory printer dan memproses nya untuk segera mencetak. Semakin besar memory internal sebuah Printer semakin banyak dan besar nya file yang dapat di cetak oleh Printer
3.      Printer akan mulai menarik kertas dari baki kertas dan mulai melakukan pencetakan
4.      Proses pencetakan Printer Inkjet menggunakan Printhead yang berfungsi menyemprotkan tinta dari nozzle (lubang berukuran micron yang sangat halus) ke atas kertas, printhead akan bergerak kembali ke posisi awal untuk mengulang proses pencetakan dengan cara yang sama hingga proses selesai
5.      Printhead bertugas menyemprotkan 4 warna tinta (CMYK) yang di proses dengan cara tertentu sehingga hasil cetak bercampur antara warna hitam dan ketiga warna lainnya sesuai dengan perintah | command yang di perintahkan dari computer
6.      Pada saat proses cetak selesai, printhead kartrid akan kembali pada posisi awal dan hasil cetak sudah selesai
Kadang-kadang kita sering mengalami kenapa Printer Inkjet mengeluarkan suara pada saat tidak dipakai, seperti Printer sedang bekerja sendiri tapi tidak mencetak, hal ini dilakukan oleh Printer untuk mencegah terjadinya “Clogging|Tinta Macet atau kering” pada printhead, ini disebut Printhead Cleaning Maintenance, dimana Printer secara otomatis dan berkala membersihkan sisa tinta yang mengeras pada ujung printhead nozzle, tempat di mana lubang kecil (micron) yang bertugas menyemprotkan tinta pada saat sedang mencetak, Sisa tinta yang mengeras ini akan terbuang karena pembersihan yang dilakukan oleh Printer dan di tampung pada area penampungan (Wastepad) supaya tidak mengotori bagian printer lainnya, hal ini bisa di dapatkan pada setiap Printer dan bisa di bersihkan secara berkala pada jenis Printer Inkjet merk tertentu. ( sumber : http://myhpstore.blogspot.com/2011/12/cara-kerja-printer-inkjet.html )

sebutkan jelaskan dan cara kerja dari lasser

Cara Kerja Printer Laser adalah dengan prinsip elektrik statis. Awalnya Photoreceptor Drum (OPC Drum) diberi muatan positif oleh Primary Charging Roller (PCR), dengan memberikan arus listrik padanya. (Bagian ini ada di dalam Toner Catrid).



Kemudian printer menyorotkan sinar laser yang sangat kecil melewati permukaan photoreceptor drum untuk membentuk image tulisan atau gambar sesuai dengan data yang dikirim oleh komputer, berupa satu garis horizontal pada satu waktu.

Sinar laser menyorotkan cahaya pada Photoreceptor Drum untuk membentuk titik dan mematikan cahaya untuk tempat kosong per halaman. Sinar laser tidak bergerak dengan sendirinya namun sinar laser itu dipantulkan melalui cermin yang bisa bergerak sendiri. Sinar laser ini pasti berhenti pada titik di photoreceptor drum dan membentuk image electrostatic. Bagian permukaan drum yg terkena sinar laser yang berubah menjadi bermuatan negatif.


Setelah pola image lengkap, serbuk toner yang tersimpan di Toner hopper (di dalam cartridge) diambil oleh Unit Developer (Magnetic Sleeve) . Toner yang bermuatan positif melekat pada area Photoreceptor Drum yang telah membentuk image electrostastik, yaitu bagian Photoreceptor Drum yg terkena sinar laser (muatan negativ) (hukum alam positf akan mendekat pada negatif)

Lembar kertas (dengan muatan negatif yang lebih kuat dari Photoreceptor Drum) bergerak sepanjang sabuk dan roll diatas drum yang telah dibubuhi serbuk toner yang berpola. Kertas mendorong bubuk toner dari drum untuk berpindah melekat pada kertas sehingga pola image berserbuk toner berpindah pada kertas dan siap untuk difinishing pada Fuser.


Toner yang tidak menempel pada kertas dan masih melekat pada OPC Drum akan dihapus oleh Wiper Blade dan kemudian masuk ke dalam Waste Bin (Pembuangan)

Fuser (Pemanas)
Fuser mengeringkan serbuk toner yang telah berbentuk image pada kertas agar kuat melekat pada kertas. Kemudian kertas yang telah tercetak dikeluarkan menuju tray pengeluaran kertas pada printer.


Sedangkan bagian yg memancarkan sinar laser yg kita bahas di bagian atas adalah :
Laser Scanner Assembly(SUMBER : http://ekohasan.blogspot.com/2010/12/cara-kerja-printer-laser.html)

sebutkan jelaskan dan cara kerja dari ot matrix

Cara Kerja : Head dari printer jenis ini, terdiri atas 7 atau 9 ataupun 24 jarum yang tersusun secara vertical dan membentuk sebuah kolom. Pada saat bekerja, jarum yang ada akan membentuk character images melalui gesekan-gesekan jarum pada karbon dan kertas. Printer jenis ini juga merupakan character printer. Kecepatannya sangat bervariasi, tapi untuk Epson LX-80, adalah 80 caharacter per second.
Pada saat head-printer bergerak dari kiri kekanan sambil menyentuh kertas, maka huruf yang sudah terpola dalam suatu susunan jarum akan segera muncul. Pola huruf ini kemudian diterima oleh pita karbon yang dibaliknya terdapat kertas, dan terjadilah pencetakan huruf demi huruf.
 
sumber : http://cyber-benyo.blogspot.com/2012/02/cara-kerja-dot-matrix-printer.html

sebutkan jelaskan cara kerja printer

 Pengertian Printer : Printer adalah salah satu hardware (perangkat keras) yang terhubung ke komputer dan mempunyai fungsi untuk mencetak tulisan, gambar dan tampilan lainnya dari komputer ke media kertas atau sejenis. Istilah yang dikenal pada resolusi printer disebut dpi (dot per inch). Maksudnya adalah banyaknya jumlah titik dalam luas area 1 inci. Semakin tinggi resolusinya maka akan semakin bagus cetakan yang dihasilkan. Sebaliknya, jika resolusinya rendah maka hasil cetakan akan buruk / tidak bagus. (sumber : http://ml.scribd.com/doc/46073688/Pengertian-Printer )

Cara Kerja :
  1. Jutaan bite karakter data dialirkan dari komputer kita ke printer
  2. Sebuah sirkuit elektronik yang terdapat di dalam printer (saat ini juga sudah ditanamkan di dalam komputer yang lebih modern) akan mengatur bagaimana cara mencetak data tersebut supaya benar tercetak pada sebuah kertas.
  3. Rangkaian elektronik akan mengaktifkan kawat korona yang merupakan kawat dengan tegangan tinggi yang memberikan muatan listrik statis kepada apapun yang aad di dekatnya.
  4. Kawat korona tersebut akan menyentuh drum photoreceptor sehingga muatan positif akan menyebar merata pada permukaan drum.
  5. Pada saat yang sama, sirkuit akan mengaktifkan laser sehingga bisa menarik gambar halaman ke arah drum. Sebenarnya sinar laser tidak benar - benar bergerak, namun hanya memantul melalui cermin yang berada diatas drum sehingga sinar laser bisa mengenai permukaan drum dan menghapus permukaan positif yang ada disana serta. Sebagai gantinya, sinar laser akan menciptakan sebuah bidang yang bermuatan negatif. Secara bertahap, gambar daris eluruh halaman akan menumpuk pada permukaan drum.
  6. Sebuah roll tinta akan menyentuh permukaan fotoreseptor dengan toner. Toner telah diberi muatan listrik positif sehingga bisa menempel di permukaan bagian drum photoreseptor yang memiliki muatan negatif. kemudian gambar bertinta halaman terbentuk di permukaan drum.
  7. Selembar kertas akan bergerak menuju drum dan akan diberi muatan listrik positif oleh kawat korona.
  8. Ketika kertas bergerak mendekati drum, muatan posotof akan menarik toner bermuatan negatif dan gambar akan dipindahkan dari drum ke kertas. Pada proses ini, partikel toner hanya menempel di permukaan kertas
  9. Kertas yang telah tertempel toner akan melewati 2 roll panas. Panas dan tekanan yang diberikan dari roll akan membuat toner menjadi cepat kering secara permanen di dalam serat kertas.
  10. Hasil prinout akan keluar seperti layaknya proses pada mesin foto copy. (sumber : http://carapedia.com/kerja_printer_info2561.html )

sebutkan jelaskan dan cara kerja ari monitor

Pengertian Monitor : Monitor adalah output device / alat keluaran yang berfugsi untuk menampilkan gambar pada layar. Gambar yang ditampilkan berasal dari proses grafis yang dilakukan oleh VGA Card. ( sumber : http://azdikkinfreak.blogspot.com/2011/01/normal-0-false-false-false-en-us-x-none.html)

Cara Kerja :Prinsip kerja monitor konvensional, monitor CRT (Cathode Ray Tube), sama dengan prinsip kerja televisi yang berbasis CRT. Elektron ditembakkan dari belakang tabung gambar menuju bagian dalam tabung yang dilapis elemen yang terbuat dari bagian yang memiliki kemampuan untuk memendarkan cahaya. Sinar elektron tersebut melewati serangkaian magnet kuat yang membelok-belokkan sinar menuju bagian-bagian tertentu dari tabung bagian dalam. (sumber : http://kurniawanwhu.wordpress.com/2011/03/04/cara-kerja-monitor/  )

sebutkan jelaskan cara kerja dari joystick

Pengertian Joystick : Joystick merupakan peranti penuding tak langsung. Gerakan kursor dikendalikan oleh gerakan tuas (pada joystick absolut) atau dengan tekanan pada tuas (pada joystick terkendalu atau joystick isometrik. Pada joystick biasanya terdapat tobol yang dapat diilih atau diasoasikan dengan papan ketik. (sumber : http://kelivimk.blogspot.com/2009/06/mouse-joystick-trackball-digitizing.html )

Cara Kerja : Alat ini digunakan untuk memindahkan obyek gambar dalam layar monitor, fungsinya hampir sama dengan mouse namun joystick hanya digunakan untuk program game.
Dalam pengoperasiannya, joystick tidak memerlukan tempat yang luas. Joystick mempunyai perbndingan K/T yang berubah-ubah.( sumber : http://kelivimk.blogspot.com/2009/06/mouse-joystick-trackball-digitizing.html )

sebutkan,jelaskan cara kerja dari scanner

Pengertian Scanner : Scanner merupakan suatu alat yang berfungsi seperti mesin fotokopi, yaitu dengan cara memasukkan data melalui pencahayaan dan selanjutnya diterjemahkan dalam bentuk digital. Sensitive kepada cahaya dan dapat menerjemahkan teks, barcode, gambar, dan sebagainya. Hasil scanner ditampilkan pada layar monitor komputer dahulu kemudian baru dapat diubah dan dimodifikasi sehingga tampilan dan hasilnya menjadi bagus yang kemudian dapat disimpan sebagai file, teks, dokumen dan gambar.

Cara Kerja :
Cara kerja Scanner :
Ketika kamu menekan tombol mouse untuk memulai Scanning, yang terjadi adalah :

  • Penekanan tombol mouse dari komputer menggerakkan pengendali kecepatan pada mesin scanner. Mesin yang terletak dalam scanner tersebut mengendalikan proses pengiriman ke unit scanning.
  • Kemudian unit scanning menempatkan proses pengiiman ke tempat atau jalur yang sesuai untuk langsung memulai scanning.
  • Nyala lampu yang terlihat pada Scanner menandakan bahwa kegiatan scanning sudah mulai dilakukan.
  • Setelah nyala lampu sudah tidak ada, berarti proses scan sudah selesai dan hasilnya dapat dilihat pada layar monitor.
  • Apabila hasil atau tampilan teks / gambar ingin dirubah, kita dapat merubahnya dengan menggunakan software-software aplikasi yang ada. Misalnya dengan photoshop, Adobe dan lain- lain. pot scanned.(sumber :  http://intrik.wordpress.com/2007/04/29/cara-kerja-scanner-apakah-scanner-itu/)

sebutkan,jelaskan dan cara kerja dari (track ball)

Pengertian Track ball : Track Ball adalah perangkat penunjuk yang terdiri dari sebuah bola yang diselenggarakan oleh sebuah socket yang mengandung sensor untuk mendeteksi sebuah rotasi bola sekitar dua sumbu-seperti mouse yang terbalik dengan bola menonjol terbuka. Pengguna gulungan bola dengan ibu jari, jari, atau telapak tangan untuk memindahkan kursor.(sumber : http://special-ulun.blogspot.com/2011/08/trackball.html)

Cara Kerja : Alat yang digunakan untuk memindahkan krusor dengan cara menggerakkan bola (alat ini mirip dengan mouse hanya bedanya pada mouse bola berada dibawah sedang pada trackball, bola berada diatasnya). ( sumber : http://kelivimk.blogspot.com/2009/06/mouse-joystick-trackball-digitizing.html)

sebutkan jelaskan cara kerja dari keyboard

Pengertian Keyboard : Perangkat masukan yg berfungsi untuk memasukkan huruf, angka, karakter, khusus serta melalukan perintah-perintah lainnya seperti, membuka windows explorer di windows dengan melalui tekan kombinasi  tombol windows + E secara bersamaan standarisasi keyboard yg digunakan sekarang adalah QWERTY. (sumber : Buku modul SBI )

Cara Kerja  :
Keyboard bekerja sebagai input device. Keycaps atau yang lebih dikenal dengan tombol berada dibarisan terdepan fungsional keyboard, melalui keykaps ini pengguna memasukan input-an–biasa dikenal dengan keystroke.
Keyboard memiliki beragam manufaktur, dan maka dari itu ia juga memiliki beragam metode penyampaian input. Umumnya pada saat tombol diketikkan–input, tombol yang terketik telah terselaraskan dengan papan key matrix–beberapa manufaktur menggunakan karet, dan beragam bahan lainnya, dimana key matrix tersebut terdiri atas character map. Untuk selanjutnya informasi tersebut dibawa untuk dikenali oleh processor. Processor memutuskan apakah itu sebuah ketikan karakter alphabeth, karakter unicode–dari beragam bahasa seperti: Thai; Chinese; Korean; ataupun Japanese; atau bisa jadi berupa shortcuts yang berlaku pada aplikasi tertentu.( sumber : http://tyasari.blog.com/2009/10/15/cara-kerja-keyboard/)

Sebutkan, jelaskan an cara kerja dari Perangkat Input (Mouse)

Pengertian Mouse : Perangkat masukan melalui penunuk (pointing device)

Cara Kerja Mouse  : Mouse bekerja dengan menangkap gerakkan menggunakan bola yg menyentuh permukaan keras dan rata.  Mouse yg lebih modern sudah tidak menggunakan bola lagi, tetapi menggunakan teknologi nirkabel baik yg berbasis radio, sinar inframerah amaupun bluetooth.

Jumat, 14 September 2012

Definisi Startup pada Windows XP dan Windows 7

     Windows XP dan Windows 7 adalah basic paling pertama dan merupakan windows yg paling rendah apabila dipasang aplikasi yang berat maka pada komputer atau laptop tersebut tidak akan kuat.
tahap tahap Windows XP : Windows XP star, Windows XP Home, dan Windows XP Pro sedangkan tahap tahap Windows 7 : Windows 7 Star, Windows 7 Home, Windows 7 Pro dan Windows 7 Ultimate.

Ketika sebuah komputer pertama kali dijalankan, komputer akan melakukan sebuah proses yang disebut booting. Proses ini terdiri dari beberapa tahap yaitu :

1. BIOS menjalankan proses "Power On Self Test" (POST), selama POST, yaitu melakukan pengetesan terhadap komponen-komponen (hardware komputer) seperti display adapter, memori,hardisk dan keyboard.

2. Komponen yang pertama kali dicek adalah display adapter (yang mempunyai built in test routine sendiri). Pada tahap ini kita bisa melihat layar monitor hanya menampilkan informasi Display Adapter

3. Setelah selesai menjalankan built in routine display adapter, BIOS kembali menjalankan POST routine dan kita bisa melihat tampilan utama POST di layar monitor.

4. POST melakukan pengetesan terhadap Processor dan menampilkan versi Processor ke layar monitor.

5. Setelah pengecekan Processor selesai, kita bisa masuk ke menu BIOS biasanya dengan menekan tombol DEL atau F2 untuk melakukan beberapa setingan yang diperlukan.

6. Misalkan kita tidak masuk ke menu BIOS, maka proses booting akan berlanjut dengan BIOS melakukan pengecekan terhadap memory yang terinstall

7. BIOS kemudian melakukan pengecekan terhadap koneksi hardware seperti hard disk, CD Drive dan Floppy Drive.

8. Jika koneksi tidak sesuai dengan setingan yang terdapat pada BIOS, maka proses booting akan berhenti dan kita harus kembali masuk ke menu BIOS untuk membetulkannya.

9. Ketika semua proses diatas sudah terlewati dengan baik, maka BIOS akan menampilkan ringkasan hardware yang terdeteksi ke layar.

10. BIOS kemudian memanggil "BIOS Operating System Bootstrap Interrupt " yang akan menemukan "bootable disk" dengan mencoba me-load setiap disk yang dikonfigurasi sebagai "bootable disk" pada settingan BIOS.

11. Setelah BIOS menemukan "bootable disk", kemudian me-load program yang terdapat pada "Master Boot Record (MBR)" dari disk ke dalam memori komputer. Misalkan MBR tersebut terdapat pada partisi yang terinstall sistem operasi windows XP, maka proses kemudian akan berpindah dari proses "Start up Computer" ke proses "Start Up Windows XP".

Selasa, 11 September 2012

Cara mempercepat start up pada Windows XP melalui msconfig


Semakin banyak program yang terinstall dalam komputer tentunya juga akan berpengaruh padaproses start up Windows XP itu sendiri, karena ada beberapa program yang otomatis akan berjalan saat kita menyalakan komputer dan masuk ke Windows. Yang menjadi masalah adalah, belum tentu program-program yang berjalan bersamaan saat login Windows tersebut kita gunakan, jadi proses loading dari program tersebut malah akan membebani proses start up Windows (start up Windows jadi lebih lama).
Untuk mengantisipasi hal tersebut di atas, berikut ada sebuah tips yang bisa digunakan untuk menghentikan program-program tertentu yang tidak kita kehendaki berjalan bersama saatstart up Windows.
Jalankan msconfig (klik Start kemudian pilih Run dan ketikkan msconfig dan Ok).
Setelah masuk ke panel System Configuration Utility, kita pilih tab menu Startup. Di dalam panel Startup ini akan terlihat beberapa program yang berjalan saat proses Startup Windowsberjalan, nonaktifkan program yang tidak kita inginkan dengan menghilangkan tanda centang (pilih program yang benar-benar tidak kita butuhkan atau jarang kita akses, dalam contoh salah satunya saya pilih NokiaOviPlayer karena jika saya perlukan, program ini bisa saya jalankan dari Start Program). Jika sudah, klik Apply kemudian Ok, restart Windows untuk melihat perubahannya.
Karena kita telah merubah System Configuration Utility, maka setiap kali restart akan muncul pesan tentang perubahan System Configuration Utility tersebut, untuk menghilangkan pesan ini, tinggal centang Don’t show this message or launch System Configuration Utility whenWindows start.
Untuk mengembalikan seting System Configuration Utility seperti sediakala, kita tinggal masuk dengan msconfig kembali dan buka tab menu Startup, kemudian centang kembali program yang sebelumnya kita pilih, atau bisa juga pada tab menu General kita pilih Normal Startup.

Rabu, 05 September 2012

Jelaskan salah satu fungsi dari produk Teknologi Informasi

 Salah satu fungsi dari produk Teknologi Informasi
SOFTWARE
*Pengertian Sotware
Software merupakan kode program yang disusun sedemikian rupa secara sistematis untuk mencapai suatu tujuan. Pada setiap sistem komputer harus terdapat software karena tanpa software interaksi antara brainware dengan hardware tidak memungkinkan.

 *Fungsi Aplikasi Sofware
Software yang dibentuk untuk menjalankan fungsi tertentu seperti pengolahan kata, angka, presentasi, animasi, multimedia dan sebagainya. Berdasarkan fungsinya aplikasi dapat dikelompokkan kedalam:
   - aplikasi pengolah kata (word processing application), cth : Microsfot Word
   - aplikasi pengolah data (database processing application), cth : Microsfot Access
   - aplikasi pengolah angka (numerical processing application), cth : Microsfot Excel
   - aplikasi pengolah gambar (image processing application), cth : Photoshop
   - aplikasi pengolah animasi (animation processing application), cth : Flash
   - aplikasi pengolah suara (audio processing application), cth : Jet Audio
   - aplikasi pengolah multimedia (multimedia processing application), cth : 3D Max
   - aplikasi pengolah presentasi (presentation processing application), cth : Microsfot Power Point
   - aplikasi pengolah statistik (statistic processing application), cth : SPSS
   - aplikasi pengolah matematika (mathematic processing application), cth : Matlab
   - dsb


Bagaimana cara atau solusi untuk menanggulangi dampak negativ dalam Teknologi Informasi

Sering kali ketika memanfaatkan Teknologi Informasi menggunakan internet terkadang lupa waktu untuk belajar, makan, solat dan lainnya. Berikut langkah - langkah mangatasi dampak negatif Teknologi Informasi dalam internet
  1. Menggunakan internet protection software lokal. Langkah ini merupakan langkah mudah dan efisien untuk menghindarkan dari pengaruh negatif internet, termasuk dari situs lokal. Penyedia jasa proteksi ini akan memfilter semua jenis informasi maupun gambar dari layar komputer. 
  2.  Tentukakan waktu online, main game, browsing atau lainnya..
Cara menanggulangi dampak negativ Teknoogi Informasi dalam meminkan internet harus ingat waktu dan membuka internet dalam hal positiv sehingga hal-hal negativ yang akan terjadi bisa dicegah.

Sebutkan produk - produk Teknologi Informasi

Produk - produk Teknologi Informasi terdiri dari Perangkat Keras dan Perangkat Lunak.
Contoh dari Perangkat Keras adalah :
  1. Hardware
  2. Komputer
  3. Laptop
  4. Flashdisk
  5. Modem
  6. dan lain-lain
Dari hardware, komputer, laptop, flashdisk, modem memiliki peranan dan fungsi tersendiri yang penting untuk digunakan

Perangkat Lunak yaitu adalah istilah umum untuk data yang diformat dan disimpan secara digital termasuk program komputer dokumentasinya dan berbagai informasi yang bisa dibaca dan ditulis oleh komputer.
Contoh dari Perangkat Lunak aplikasi seperti : pengolah kata, lembar tabel hitung, pemutar media.

Apa yang menyebabkan Teknologi Informasi berkembang begitu pesat saat ini

Seiring dengan perkembangan zaman, perkembangan di bidang Teknologi Informasi pun ikut berkembang dengan pesatnya. Dari perkembangan Teknologi Informasi tersebutt,  berbagai macam kegiatan atau pekerjaan manusia pun sudah dapat digantikan dengn alat-alat mekanik bahkan elektronik.

Yang menyebabkan Teknologi Informasi berkebang pesat yaitu karna memudahkan manusia untuk berkoneksi sehingga begitu banyak peminatnya.Teknologi Informasi juga meiliki euntungan dalam pemanfaatan sumber daya secara bersama, efektif dan efisien dalam waktu, pengontrolan semua perangkat.

Dengan perkembangan Teknologi Informasi, informasi dalam bentuk apapun dan untuk berbagai kepentingan apapun dapat disebarluaskan denga mudah sehingga dapat dengan cepar mempengaruhi cara pandang dan gaya hidup  budaya atau bangsa

Apa peranan Teknologi Informasi dalam kehidupan Manusia ?

Peran Teknologi Informasi dalam kehidupan manusia sangat penting. Teknologi Informasi pun cepat berkembang pesat sehingga banyak peminatnya. Teknologi Informasi banyak digunakan dalam perusahaan.

Peran dari Teknologi Informasi itu sendiri mencakup berbagai bidang dalam kehidupan manusia. Teknologi Informasi memiliki peran membantu manusia dalam menyelesaikan masalahnya dan membuat hidup manusia lebih mudah.

Karena perannya sangat penting Teknologi Informasi dipakai oleh semua kalangan baik anak-anak, remaja, dewasa, maupun Orang Tua.